Lowongan Kerja PT. Wijaya Machinery Perkasa Plant Cikande

Didirikan pada tahun 2003 bergerak di bidang impor mesin rekondisi dari Jepang dengan tujuan memenuhi kebutuhan industri mesin rekondisi yang berkualitas. Dengan berkembangnya industri di Indonesia, kami juga mengembangkan produk di bidang New Machine Tools, Welding Machines, Welding Consumables, Forklift, Generator Set, Air Compressor, Hand Tools, dan lain-lain.

Wijaya Machinery sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut :

PPIC PRODUKSI

Kualifikasi :

  • Pend. SMK/D3/S1 Jurusan Teknik Industri
  • Pengalaman Min. 3 Tahun Sbg PPIC Produksi diperusahaan Manufaktur
  • Membuat jadwal induk produksi dan pesanan manufaktur serta plan persediaan
  • Menyusun Bill of Material, Production Order dan Production Journal
  • Menjaga tingkat persediaan Barang Jadi, Bahan Baku, Bahan
  • Pengemas dan bahan pendukung lainnya
  • Memantau persediaan selama proses produksi, barang yang disimpan di gudang, serta barang masuk dan keluar
  • Memastikan kedatangan material yang dibutuhkan tepat waktu
  • Kerjasama dengan pengadaan dalam rangka penyediaan material
  • Melakukan perencanaan produksi dan pengendalian persediaan
  • Penempatan : CIKANDE
  • Diutamakan domisili : CIKANDE

kirimkan CV dan lamaran lengkap dengan subjek “Nama-Posisi” ke: personalia@cv-wm.com

Mungkin anda suka konten ini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Privasi & Cookie: Situs ini menggunakan cookie. Dengan melanjutkan menggunakan situs web ini, Anda setuju dengan penggunaan mereka.