Lowongan Kerja PT. Kimia Yasa Penempatan Cilegon

PT KIMIA YASA, didirikan pada tahun 2001, mengkhususkan diri dalam penjualan dan logistik petrokimia dan LPG (Liquid Petroleum Gas). Para profesional berpengalaman penuh kami menentukan keahlian kami dalam bidang perdagangan kimia ini. Produk utama kami terdiri dari pelarut, base oil, rubber processing oil dan LPG.

Untuk mencapai pertumbuhan yang signifikan, kami selalu menerapkan kontrol kualitas yang ketat. Selain itu, kami memelihara jaringan yang kuat dengan pemain utama di lapangan di seluruh Indonesia untuk meningkatkan peran kami dalam industri ini.

Kami sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut :

Spv. Bongkar Muat

JOBS DESK :

  • Memastikan Penerimaan Informasi Kedatangan Kapal
  • Memonitoring Persiapan Tenaga Bongkar
  • Memastikan Monitoring Proses Bongkar Muat Berjalan Dengan Baik
  • Me-Review Laporan Harian
  • Bertanggung Jawab Terhadap Target Bongkaran
  • Memberikan Laporan Kegiatan Bongkar Muat Kepada Atasan

KUALIFIKASI :

  • Pria
  • Usia Max 45 Tahun
  • Minimal Pendidikan S1 Teknik (Industri, Kimia, Electrical)
  • Memiliki Pengalaman Di Perusahaan Bongkar Muat (Depo Coutainer) Sebagai SPV. Minimal 3 Tahun
  • Memiliki Jiwa Leadership, Kemampuan Analisa Dan Komunikasi Yang Baik
  • Mampu Mengoperasikan Ms. Office
  • Sehat Jasmani Dan Rohani
  • Penempatan Banten – Cilegon

Jika Anda Memenuhi Kriteria Tersebut, Silahkan Apply Lamaran Lengkap Anda Ke Email : recruitment.bdgroup@betjikdjojo.com

Subject : Spv. Bongkar Muat


LOWONGAN LAINNYA

Mungkin anda suka konten ini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Privasi & Cookie: Situs ini menggunakan cookie. Dengan melanjutkan menggunakan situs web ini, Anda setuju dengan penggunaan mereka.