Lowongan Kerja ACCOUNTING STAFF PT. Cilegon Fabricators

PT. Cilegon Fabricators didirikan pada 17 Maret 1984. Terletak di kawasan industri Cilegon, Provinsi Banten, sekitar 100 km barat Jakarta, keluar dari Jakarta Merak di Gerbang Cilegon Timur.

Dengan 57.000 m² total halaman pabrikasi atap toko terbuka untuk rakitan penuh produk berat dan 300 m² skid rail untuk pemuatan produk berat. Mencakup penyimpanan untuk komponen, total area fasilitas fabrikasi kami 251.525 m² dan dukungan kemampuan teknik oleh Perangkat Lunak Compress dan Tekla Structures (X-steel).

Memiliki pelabuhan pribadi dan area terbatas untuk memudahkan menerima bahan baku dan pengiriman produk-produk besar.

Kami sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut :

COST ACCOUNTING STAFF

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan : S1 (Strata 1) Reputable University
  • Jurusan : Accounting
  • Lebih diutamakan yang berpengalaman minimal  2 tahun di bidangnya
  • Lebih diutamakan memahami Akuntansi dan Perpajakan (Brevet A & B)
  • Bahasa inggris pada bisnis level secara lisan dan tertulis
  • Menikah atau belum menikah
  • Bisa mengoperasikan computer (Microsoft office)
  • IPK (Indeks Prestasi Kumulatif) min. 2,75 GPA
  • Sehat jasmani & rohani
  • Bersedia ditugaskan di Cilegon atau kota-kota lainnya
  • Dapat beradaptasi dengan rekan kerja dan atasan, suka bekerja keras, target oriented

Depkripsi Pekerjaan:

  • Coordinate and well communication with Internal & External

Tugas & Tanggung Jawab:

  • Membuat / menyusun / menganalisa COGM (Cost of Goods Manufacturing) dan COGS (Cost of Goods Sold)
  • Menganalisa Fix Cost, Variable Cost, Overhead Cost, dan Harga Pokok Produksi, serta efisiensi biaya
  • Melakukan proses stock opname secara berkala sesuai kebutuhan
  • Melakukan pemeriksaan dan analisa laporan costing

Jika berminat silahkan klik link lamar dibawah ini

Lamar

atau baca cara melamar kerja Online Via JobsDB.com disini

Mungkin anda suka konten ini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Privasi & Cookie: Situs ini menggunakan cookie. Dengan melanjutkan menggunakan situs web ini, Anda setuju dengan penggunaan mereka.