Indah Kiat Serang adalah salah satu perusahaan pengemasan kertas terbesar yang berlokasi di Serang, Provinsi Banten, Indonesia. Fasilitas seluas 550 hektar ini berlokasi strategis dekat dengan pusat distribusi yang andal, pelabuhan laut. Indah Kiat Serang didirikan pada tahun 1991, untuk memberikan solusi untuk semua kebutuhan kertas dan karton.
PT. Indah Kiat Pulp & Paper sedang mencari kandidat untuk beberapa posisi berikut:
Staff QC Incoming
Responsibility:
- Inspect incoming raw materials, components, and packaging materials according to approved specification and quality standards.
- Verify supplier documentation (COA, delivery notes, inspection reports) againts received materials.
- Report quality issue to QC Supervisor or QC Manager and support investigation activities.
Job Requirements:
- Minimum D3/S1 in Chemical Engineering, Chemical Analysis, or related field.
- At least has 1-3 years working experience in Incoming QC Process or related field.
- Good analytical thinking, able to work both individually, teamwork, self driven and results oriented.
- Detail Oriented and effective communication skills.
- Full time position and working in shift.
- Candidates must be willing to work in Serang, Banten
Jika anda memenuhi kualifikasi diatas, silahkan klik link lamar dibawah ini
BACA: Cara Lamar Kerja Via Jobstreet, CV Langsung dibaca Perusahaan
Tanggal Posting: 28 Januari 2026 Valid Sampai: - Type Pekerjaan: Full Time Lokasi Kerja: Serang Salary: -
Catatan:
Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan relevan.
Proses rekrutmen tidak dipungut biaya apa pun.
Kami mempersilakan pencari kerja untuk membagikan lowongan yang tersedia di Website ini kepada pihak lain yang membutuhkan dengan mencantumkan serangkab.info sebagai referensi.
Diharapkan pelamar membaca informasi lowongan kerja ini dengan saksama agar tidak terjadi kesalahan dalam proses lamaran. Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.
Follow Instagram @lokerserangkab.info untuk informasi lowongan kerja terbaru.