
Allianz memulai bisnisnya dengan membuka kantor perwakilan di tahun 1981. Saat ini, Allianz Indonesia terdiri dari tiga entitas, PT Asuransi Allianz Life Indonesia, PT Asuransi Allianz Utama Indonesia, PT Asuransi Allianz Life Syariah Indonesia.
Financial Advisor Bancassurance
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1
- Berusia maksimal 35 tahun
- Berpengalaman minimal 1 tahun di bidang sales asuransi (Bancassurance)
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang bank rekanan Allianz Life Indonesia
- Bersedia mengikuti tahapan seleksi online & offline
Deskripsi pekerjaan
- Melakukan penjualan produk asuransi Allianz Life Indonesia kepada nasabah bank rekanan
- Memastikan nasabah mendapatkan informasi produk yang paling sesudi dengan kebutuhannya
- Menjalin hubungan baik dengan pihak bank rekanan
- Memberikan pelayanan terbaik bagi nasabah
Benefit:
- Basic allowance yang kompetitif
- Performance bonus
- Asuransi kesehatan
- Potensi nasabah yang besar
- Komisi penjualan
- Kesempatan mengikuti ‘Allianz Bancassurance Management Development Program’ sebagai upaya pengembangan karir
- Kesempatan untuk mendapatkan reward (trip ke luar negeri)
dan penghargaan ‘Blue Eagle Award’
Kirimkan CV ke recruitment.ba@allianz.co.id dengan subjek ‘Lamaran Financial Advisor Bancassurance’.
Pastikan untuk selalu memeriksa pesan pada e-mail dan nomor WhatsApp yang tercantum pada CV.
Tanggal Posting: 15 Januari 2025 Valid Sampai: - Type Pekerjaan: Full Time Lokasi Kerja: Cilegon Salary: -
Catatan :
Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan valid, serta jangan lupa membagikan informasi rekrutmen ini ke orang lain yang membutuhkan dengan mencantumkan serangkab.info sebagai preferensi pencari lowongan kerja.
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya.
Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi di atas tidak akan diproses, hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
Follow akun Instagram @lokerserangkab.info